Tercatat sebanyak 157.927 penumpang yang berangkat dan datang di Bandara Internasional Syamsudin Noor pada periode mudik lebaran Idulfitri 1445 H.
Mudik gratis ke Kecamatan Kuripan yang digelar Pemkab Barito Kuala (Batola), langsung mendapat sambutan positif masyarakat.
Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, ratusan warga Kota Banjarbaru telah diberangkatkan ke kampung halamannya alias mudik secara gratis pada Minggu (7/4).
Arus mudik lebaran menggunakan jasa Kapal Laut terus meningkat, diprediksi pada H-4 sampai H-3 nanti menjadi puncaknya arus mudik melalui Pelabuhan Sampit
Menjelang mudik lebaran IdulFitri 1445 hijriah, puluhan rombongan penumpang 'Bus Gadis' atau Bus Gasan Mudik Gratis HSS mulai diberangkatkan.
Bandara Internasional Syamsudin Noor melayani rute penerbangan ke Jakarta, Surabaya, Yogyakarta, Semarang, Bali, Makasar dan Balikpapan.
BMKG mengimbau para pemudik untuk meningkatkan kewaspadaan karena kemungkinan ada cuaca ekstrem di berbagai wilayah Indonesia selama masa libur Lebaran.
Penjabat (Pj) Bupati Tanah Laut H Syamsir Rahman bersama Forkopimda melepas keberangkatan peserta mudik gratis.
Salah satu cara mudik agar tidak perlu terjebak kemacetan, lebih cepat, dan nyaman adalah dengan memilih moda transportasi udara.
Para pengemudi angkutan mudik gratis di Tabalong menjalani tes urine, Jumat (5/4).
Pelindo Regional 3 mencatat jumlah pemudik menggunakan kapal laut yang berangkat melalui Pelabuhan Trisakti Banjarmasin sebanyak 9.130 orang.
Tercatat ada 512 warga Banjarmasin terdaftar sebagai penumpang. Mereka siap diantarkan ke kampung halaman masing-masing.