Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Banjarmasin meminta setiap tempat pemungutan suara (TPS) memberi layanan sesuai kebutuhan pemilih disabilitas.
KPU Kota Banjarmasin bakal menetapkan pasangan calon kepala daerah pada 22 September 2024.
Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Banjarmasin menanggapi berita siswa SDN Mawar 7 yang terpaksa melakukan proses belajar di mushola dan ruang UKS.
2 hr lalu
Sebanyak 45 anggota DPRD Kota Banjarmasin periode 2024-2029 terpilih dilantik, Senin (9/9) sekitar pukul 10.00 WITA.
Ruang aula SMAN 7 Banjarmasin tiba tiba ambruk pada Senin siang (9/9/2024).
Ketiga bakal pasangan calon yang mendaftar ke KPU Banjarmasin hampir gagal menjadi kontestan Pilwali Banjarmasin 2024.
Bakal calon Wali Kota Banjarmasin Ariffin Noor belum memperoleh izin cuti dari tugas dinas sebagai Wakil Wali Kota Banjarmasin.
Warga Kampung Hijau, Kota Banjarmasin menagih janji perbaikan titian beton yang amblas
Pemerintah Kota (Pemkot) Banjarmasin mengucurkan anggaran sebesar Rp 39,5 miliar untuk mendapatkan Universal Health Coverage (UHC) tahun 2025.
Sejumlah siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) Mawar 7, Kota Banjarmasin terpaksa melaksanakan proses pembelajaran di mushola dan ruang UKS.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Banjarmasin sudah melakukan tes PCR pasien yang diduga terkena kasus cacar monyet atau monkeyfox.
Satpolairud Polresta Banjarmasin bersama tim gabungan sukses mengamankan 2 tersangka penggelapan uang puluhan juta, Minggu (1/9).