bakabar.com, MISANO – Hasil MotoGP San Marino 2020, sesi latihan bebas 2 (FP2) di Sirkuit Misano Italia, Valentino Rossi tempati posisi tercepat kelima.
Di MotoGP San Marino 2020 yang akan berlangsung di Sirkuit Misano, Italia, Valentino Rossi mempersembahkan helm baru spesial berdesain unik dengan tulisan LA DOPPIA 46 mg.
Helm spesial berdesain unik itu diperlihatkan Valentino Rossi sebelum dimulainya Sesi Latihan Bebas 3 (FP3) MotoGP San Marino di Sirkuit Misano Italia, hari ini seperti dikutip dari Laman Monster Energy Yahama, Sabtu (12/9/2020).
Sirkuit Misano memang tempat spesial bagi Valentino Rossi. Sirkuit Misano merupakan kandang dan ibarat rumah kedua bagi pembalap Monster Yamaha berjuluk The Doctor itu.
Baca Juga : Hasil MotoGP San Marino 2020, Sesi Latihan Bebas, Ini Target Valentino Rossi di FP3 Sirkuit Misano
Baca Juga : MotoGP San Marino 2020, Hasil Latihan Bebas 1,2, Maverick Vinales, Quartararo Tercepat, Valentino Rossi?
Baca Juga : Jelang Live Trans7 MotoGP San Marino 2020, Valentino Rossi Diusik Soal Masa Depannya
Baca Juga : JADWAL MotoGP 2020 Minggu 13 September, MotoGP San Marino 2020 Live Trans7, Kandang Rossi!
Valentino Rossi berhasil memperbaiki posisi dari posisi ke-11 pada latihan bebas 1 menjadi tercepat kelima di latihan bebas kedua (FP 2) MotoGP San Marino yang berlangsung Jumat (11/9/2020) di Sirkuit Misano Italia.
Pembalap tercepat pada sesi Latihan Bebas 1 (FP1) ditempati pembalap Yamaha Maverick Vinales, sedangkan pada Latihan Bebas 2 (FP2) Fabio Quartararo Petronas Yamaha jadi pembalap tercepat.
Pembalap Monster Yahama Valentino Rossi memperlihatkan helm baru spesial berdesain unik di MotoGP San Marino 2020 Sirkuit Misano, Sabtu (12/9/2020). Foto/@YamahaMotoGP.
Pembalap Monster Yamaha Valentino Rossi terget tetap berada di 10 besar tercepat pada Latihan Bebas 3 (FP3) MotoGP San Marino 2020, Sabtu (12/9/2020) pagi.
“Saya merasa cocok dengan motor. Berada di 10 besar merupakan target kami berikutnya besok pagi,” kata Valentino Rossi dikutip dari twitter resmi Monster Energy Yamaha, Sabtu (12/9/2020)
Jadwal MotoGP San Misano 2020 yang merupakan seri keenam MotoGP 2020 disiarkan langsung Live Trans7 dan Live Streaming Trans7.
Race MotoGP San Marino 2020 akan berlangsung di kandang The Doctor Valentino Rossi, Minggu (13/9/2020) malam WIB, bisa ditonton secara langsung Live Trans7 dan Live Streaming Trans7.
Pada latihan bebas pertama (free fractice 1) MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, pembalap Monster Yahama Maverick Vinalis keluar sebagai pembalap tercepat.
Posisi kedua ditempati pembalap Petronas Yamaha Fabio Quartararo, Aleix Espargaro dan Johann Zarco Reale Avintia masing-masing di posisi ketiga dan keempat.
Sedangkan pembalap Yamaha Valentino Rossi berada di posisi ke-11 pada latihan bebas pertama MotoGP San Marino di Sirkuit Misano.
Pada latihan bebas kedua MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, giliran Fabio Quartararo tampil menjadi yang tercepat, diikuti Franco Morbidelli (Petronas Yamaha) kedua dan Pol Espargaro (Red Bull KTM Factory) di posisi ketiga.
Posisi keempat ditempati Iker Lecuona (Red Bull KTM Tech3), disusul Valentino Rossi kelima dan rekan setimnya Maverick Viñales di posisi keenam.
Hasil Latihan Bebas 1 (FP1) MotoGP San Marino 2020 :
1. Maverick Viñales SPA Monster Yamaha (YZR-M1) 1’32.198s 21/21 290k
2. Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha (YZR-M1) +0.550s 24/24 289k
3. Aleix Espargaro SPA Aprilia Gresini (RS-GP) +0.751s 16/18 292k
4. Johann Zarco FRA Reale Avintia (GP19) +0.983s 18/20 294k
5. Bradley Smith GBR Aprilia Gresini (RS-GP) +1.046s 19/21 293k
6. Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) +1.299s 13/18 291k
7. Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP20) +1.304s 11/17 296k
8. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) +1.340s 17/18 295k
9. Pol Espargaro SPA Red Bull KTM (RC16) +1.371s 11/19 297k
10. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) +1.456s 20/20 292k
11. Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1) +1.495s 20/21 286k
12. Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) +1.496s 8/21 289k
13. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)* +1.630s 21/21 293k
14. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP20) +1.670s 13/18 296k
15. Alex Marquez SPA Repsol Honda (RC213V)* +1.723s 21/22 296k
16. Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) +1.842s 18/20 292k
17. Danilo Petrucci ITA Ducati Team (GP20) +1.903s 17/18 294k
18. Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP20) +1.956s 7/17 296k
19. Stefan Bradl GER Repsol Honda (RC213V) +2.125s 11/20 295k
20. Iker Lecuona SPA Red Bull KTM Tech3 (RC16)* +2.355s 12/20 290k
21. Tito Rabat SPA Reale Avintia (GP19) +2.421s 21/23 293k
22. Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16) +2.447s 14/19 294k
Hasil Latihan Bebas 2 (FP2) MotoGP San Marino 2020 :
1. Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha (YZR-M1)
2. Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1)
3. Pol Espargaro SPA Red Bull KTM Factory (RC16)
4. Iker Lecuona SPA Red Bull KTM Tech3 (RC16)
5. Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1)
6. Maverick Viñales SPA Monster Yamaha (YZR-M1)
7. Danilo Petrucci ITA Ducati Team (GP20)
8. Brad Binder RSA Red Bull KTM Factory (RC16)
9. Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16)
10. Aleix Espargaro ITA Factory Aprilia Gresini (RS-GP)
11. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP20)
12. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
13. Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)
14. Johann Zarco FRA Reale Avintia Ducati (GP19)
15. Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)
16. Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP20)
17. Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP20)
18. Bradley Smith GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)
19. Stefan Bradl GER Repsol Honda (RC213V)
20. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V)
21. Alex Marquez SPA Repsol Honda (RC213V)
22. Tito Rabat SPA Reale Avintia Ducati (GP19)
Sesuai Jadwal MotoGP San Marino 2020 di Sirkuit Misano Italia hari ini Sabtu (12/9/2020) akan akan menggelar latihan bebas 3, 4, dan sesi Kualifikasi 1 (Q1), Kualifikasi 2 (Q2) dan Kualifikasi 3 (Q3).
Jadwal lengkap MotoGP San Marino 2020:
Jumat, 11 September 2020Latihan Bebas 1 (FP1) : 14.55-15.40 WIBLatihan Bebas 2 (FP2) : 19.10-19.55 WIB
Sabtu, 12 September 2020
Latihan Bebas 3 (FP3) : 14.55-15.40 WIBLatihan Bebas 4 (FP4) : 18.30-19.00 WIB
Kualifikasi 1 (Q1) : 19.10-19.25 WIBKualifikasi 2 (Q2) : 19.35-19.50 WIB
Minggu 13 September 2020 (Race)
RACE MotoE 15:05 WIB
RACE Moto3 16:00 WIB
RACE Moto2 17:20 WIB (Live Trans7)
RACE MotoGP 19:00 WIB (Live Trans7)
Klasemen 10 Besar MotoGP 2020 Jelang seri ke-6 Sirkuit Misano
1. Fabio Quartararo – 70
2. Andrea Dovizioso – 67
3. Jack Miller – 56
4. Brad Binder – 49
5. Maverick Vinales – 48
6. Takaaki Nakagami – 46
7. Valentino Rossi – 45
8. Joan Mir – 44
9. Miguel Oliveira – 43
10. Pol Espargaro – 35
editor: el ahmad