Politik

1 Bacalon Kepala Daerah di Banjarbaru Dilaporkan, Dugaan Penyalahgunaan Wewenang

apahabar.com, BANJARBARU – Salah satu bakal calon (bacalon) kepala daerah Kota Banjarbaru dilaporkan ke Bawaslu atas dugaan…

Featured-Image
Incumbent punya potensi memanfaatkan fasilitas dari negara untuk pemenangan. Foto: Shutterstock

bakabar.com, BANJARBARU – Salah satubakal calon (bacalon) kepala daerah Kota Banjarbaru dilaporkan ke Bawaslu atas dugaan penyalahgunaan wewenang.

“Iya laporan harus kita proses dulu, isi laporan masih proses, belum bisa disampaikan, nanti ada saatnya saya sampaikan kepada media,” ujar Ketua Bawaslu Banjarbaru Dahtiar saat ditemui awak media di kantornya, Rabu (16/9) sore.

Dahtiar juga tak menyebutkan kepada siapa laporan tersebut ditujukan. Ia berdalih semua masih berproses.

“Terkait itu, saat ini kami masih dalam rangka proses, sedang kami tangani sehingga saya tidak bisa berkomentar banyak untuk saat ini, jadi intinya masih memproses,” jelasnya.

Lewat proses tersebut bukan tidak mungkin akan ada pemanggilanpihak-pihak terkait dalam hal ini pelapor dan terlapor.

“Dalam rangka proses bisa jadi nanti akan ada pemanggilan terhadap pihak-pihak yang dilaporkan maupun yang melaporkan. Mungkin itu saja dari kami saat ini,” pungkasnya.

Siapa Sosoknya?

Baca di halaman selanjutnya

HALAMAN
12
Komentar
Banner
Banner