Tertahan sebagai runner up grup B, Timnas Indonesia membutuhkan kemenangan atas Filipina untuk memastikan lolos ke semifinal ASEAN Championship (Piala AFF) 2024
Kendati unggul rekor pertemuan, Timnas Indonesia tidak dijamin menang atas Vietnam di matchday ketiga ASEAN Championship (Piala AFF) 2024.
Hasil drawing Piala AFF 2024 sedikit merugikan Timnas Indonesia. Penyebabnya Garuda mendapatkan jatah istirahat yang lebih pendek sebelum hadapi Vietnam.
Tahun 2024 menjadi periode sibuk bagi Timnas Indonesia di berbagai level, menampilkan ketangguhan pada turnamen-turamen bergengsi.