Anshari Yannoor resmi menjadi Ketua Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kalimantan Selatan untuk periode 2025–2030
Kader Partai Golkar Kalsel menggelar doa bersama sebagai bentuk syukur atas penganugerahan gelar Pahlawan Nasional kepada Presiden RI kedua, Soeharto.
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kalimantan Selatan bersama Adaro menggelar turnamen futsal antarwartawan.
PDI Perjuangan Kalsel menggelar agenda lima tahunan berupa Konferensi Daerah (Konferda) dan Konferensi Cabang (Konfercab)
Kebun Raya Banua berhasil menorehkan prestasi membanggakan pada ajang Temu Pengelola Kebun Raya Indonesia 2025 yang digelar Kamis (13/11) di Auditorium Sumitro
Kontingen Kalimantan Selatan berhasil mengumpulkan 10 medali di ajang Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) Nasional tahun 2025 yang dilangsungkan di Banten.
Setelah berjuang selama kurang lebih dua pekan, Barito Kuala (Batola) akhirnya menempati peringkat kesebelas di klasemen akhir Pekan Olahraga Provinsi (Porprov)
Sejumlah wilayah Kalsel mulai menghadapi puncak musim penghujan pada bulan November 2025.
Ketua Bunda PAUD Kalimantan Selatan, Fathul Jannah menerima penghargaan nasional, yang diserahkan istri Wakil Presiden Selvi Ananda, di Jakarta, Rabu (13/11).
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) gencar menggelar pendidikan politik.
Pemerintah Kabupaten Tabalong berhasil menjadi terbaik dua se-Kalimantan Selatan terkait pencapaian pemeriksaan kesehatan gratis.
Penghentian dilakukan setelah jaksa menemukan kejanggalan dalam berkas perkara, khususnya pada hasil pemeriksaan urine yang dinilai tak sesuai prosedur.