Hot Borneo

Terkuak! Kronologis Dugaan Mobil Anggota DPRD Kalsel Dibom Molotov 

Kronologis mobil anggota DPRD Kalsel Jihan Hanifha terbakar akibat bom molotov perlahan mulai terkuak.

Featured-Image
Kronologis mobil anggota DPRD Kalsel Jihan Hanifha terbakar akibat bom molotov perlahan mulai terkuak. Foto-Istimewa

bakabar.com, BANJARMASIN - Kronologis mobil anggota DPRD Kalsel Jihan Hanifha terbakar akibat bom molotov perlahan mulai terkuak.

Sebelumnya, mobil Mitsubishi Pajero milik Jihan terbakar di Keraton Martapura, Banjar. 

Kasus ini pun dalam penyelidikan aparat kepolisian. 

Kepada bakabar.com, Politikus Partai Gerindra itu menceritakan detik-detik sebelum kejadian. 

Kala itu, kata Jihan, kondisi rumah orang tuanya dalam keadaan kosong pasca lebaran. 

“Mungkin karena posisi kosong, dan ada oknum yang beritikad tidak baik. Entah itu karena tendensius politik atau lain hal, kita tidak mengetahui,” ucap Jihan kepada bakabar.com.

Baca Juga: Pajero Anggota DPRD Kalsel Terbakar, Diduga Akibat Bom Molotov

Ia menduga pelaku dengan sengaja membakar mobilnya menggunakan bom molotov.

Menurut Jihan, posisi bom molotov ditaruh di bawah ban mobil.

“Ada saksi mata yang melihat langsung. Oknum bolak-balik di situ, dan meletakkan bom,” tegasnya.

Baca pelaku diduga dua orang di halaman selanjutnya...

HALAMAN
12
Editor


Komentar
Banner
Banner