Gaya Hidup

5 Kendala yang Kerap Ditemui Mahasiswa Tingkat Akhir

Menjadi mahasiswa tidak semudah yang dibayangkan. Apalagi sudah memasuki fase semester akhir.

Featured-Image
Kendala Mahasiswa Tingkat Akhir. Foto-Net

bakabar.com, BANJARMASIN - Menjadi mahasiswa tidak semudah yang dibayangkan. Apalagi sudah memasuki fase semester akhir.

Kendala yang dihadapi mahasiswa tingkat akhir tidak hanya sebatas mengerjakan skripsi. Namun, banyak lika liku lainnya yang kerap ditemui seorang mahasiswa tingkat akhir.

Segala sesuatu permasalahan yang dihadapi mahasiswa tingkat akhir melansir Kompas yang dikutip dari laman Universitas Bandar Lampung (UBL), Jumat (21/10) menjelaskan bahwa 5 permasalahan yang kerap dihadapi mahasiswa tingkat akhir sebagai berikut.

Baca Juga: 4 Hal Ini Perlu Dipersiapkan sebelum Kuliah di Jurusan Kedokteran

1. Masalah Umur

Usia yang terus bertambah dapat menjadi permasalahan utama pada mahasiswa tingkat akhir.

Mengerjakan revisi skripsi bisa memerlukan waktu cukup lama, sehingga akan memakan waktu juga untuk kamu menyelesaikan kuliah.

Untuk meminimalisir hal tersebut, kamu perlu membuat target untuk tiap semester. Termasuk berapa lama jangka waktu untuk menyelesaikan skripsi.

2. Kesulitan Menemukan Topik Skripsi

Permasalahan yang biasa ditemui saat awal mengerjakan skripsi ialah menentukan topik skripsi.

Meski kesannya sepele, tapi sebenarnya menentukan topik skripsi adalah kunci dari keberhasilan penelitian.

Tidak heran jika mahasiswa gonta-ganti judul skripsi berkali-kali hingga akhirnya menemukan judul yang pas dan disetujui ketua jurusan.

HALAMAN
12
Editor


Komentar
Banner
Banner