bakabar.com, JAKARTA - Kongres Luar Biasa PSSI yang berlangsung 16 februari 2023 lalu, menetapkan Erick Thohir sebagai Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 2023-2027.
Usai terpilih, kini publik sepak bola Indonesia menanti janji sang Ketua PSSI. Sejumlah janji memang digaungkan mantan pemilik Inter Milan itu kala berkampanye untuk duduk di kursi nomor 1 PSSI.
Memperbaiki tata kelola sepak bola indonesia dari segi teknis dan non teknis menjadi target utama sang Menteri BUMN berserta jajarannya. Salah satunya, wacana penggunaan Video Assistant Referee atau VAR, di kompetisi Liga Indonesia.
Baca Juga: Bangun Sepak Bola Nasional, Erick Thohir Minta Bantuan Pemerintah
Lalu apa saja janji Erick Thohir untuk sepak bola Indonesia? Saksikan selengkapnya di Habar Sports berikut ini.