Kebakaran TPA Rawa Kucing

TPA Rawa Kucing Tangerang Kebakaran, Petugas Kesulitan Padamkan Api

Kebakaran terjadi di TPA Rawa Kucing Tangerang hari ini, Jumat (20/10). Petugas kesulitan padamkan api.

Petugas BPBD yang sedang berusaha memadamkan api yang terus berkobar di TPA Rawa Kucing, Kota Tangerang, Jum'at, (20/10). Foto: Rizky Dewantara